Total Tayangan Halaman

Rabu, 08 Mei 2013

malaikat kecilku

Yola Cassandra Pasaribu..ya nama yang indah untuk seorang malaikat kecilku...
senyumnya...tawanya..tangisnya...bahkan sentuhannya memberikan banyak hal yang begitu berarti untukku
matanya...hidungnya....dan telinganya memberikan kesempurnaan dalam pandanganku
kedua tangannya yang memelukku seolah memberi semangat yang tak ternilai untuk siapapun yang disentuhnya
ya..dia adalah MALAIKAT KECILKU
yang lahir 7 oktober 2012 dengan tubuh gendut dan chubby seperti tantenya (narsis dkit gpp x)
matanya seperti mamanya
mama terindah dan terbaik yang akan selalu dia miliki
tapi dia tidak hanya memiliki mama terbaik..dia memiliki papa, tulang, nantulang, oppung, bou, dan tante yang semuanya tidak kalah baiknya dengan mamanya.
^^^
bagiku.....semenjak hadirnya malaikat kecil kami ini di dalam keluarga kami
ada seberkas harapan yang bersinar yang dulunya hilang 3 tahun yang lalu
bagiku...
dia semangatku yang hilang 3 tahun yang lalu
bagiku dia membuat senyum mama kami menjadi lebih indah
dan bagiku lagi dia adalah anak yang bijak seperti aku tantenya (boong dikit juga tidak kenapa2 kan??? dia akan juara terus di kelas seperti tante dan mamanya)
anak yang cantik seperti mamanya (ni ga boong,,serius ni sangat jujur......)
anak yang baik seperti papanya (ni juga ga boong karena aku bukan pembohong untuk di barisan ini..he he he)
anak yang berjiwa pengasih kepada adeknya nanti  (seperti tulang-tulangnya)
anak yang suka memberi seperti oppungnya
dan yang paling utama aq yakin dia akan mewarisi sifat ayah kami...
yaitu: suara yang keras ketika marah (y ealah..spa cba yg mrah suaranya pelan?)
tapi dia akan mewarisi sifat super ayah kami tidak mengenal kata serakah dalam kamus apapun
dia Yola malaikat kecilku...
memiliki pipi yang tembem seperti bakpau....(eitsss jangan ada yang berani bilang bakpau itu makanan y..dalam cerita ini bakpau itu adalah sejenis keimutan yang tak terhingga)
memiliki pertumbuhan yang optimal bahkan dalam usia 7 bulan dia sudah bisa duduk
jarang ada bayi yang dalam usia sedini itu bisa duduk (terbuktikan kalau dia mewarisi tipeku yang disini?.....yang ini boong sehh..pura-pura ga baca aja yang dalam kurung ini)
Yola....
jadilah malaikat kecil bagi siapapun sayang
karena dengan begitu.semua orang akan bahagia bersamamu
jadilah malaikat kecil kecil terutama untuk papa dan mamamu sayang...
karena tanpa mereka kau tak akan pernah bisa tersenyum
Yola...
jadilah malaikat kecil untuk oppung sayang
karena oppung sangat mencintaimu dan dia begitu tertawa bahagia ketika tante menunjukkan potomu 2 bulan yang lalu dari laptop tante...oppung bilang gini sama tante sayang: rasanya kelelahanku dari ladang tadi hilang setelah melihat poto cucuku yang lagi tersenyum ini..untuk itu jangan cemberut ya sayang..usahakan tetap tersenyum..karena senyum mu adalah kebahagiaan kami
Yola sayang...
jadilah penurut untuk tulangmu...karena bagi mereka kau adalah sinar sayang
tante melihat hp abg Dodo 2 bulan yang lalu..dan wallpaper hp dia adalah potomu syang yang lagi tersenyum
ini sudah cukup bukti kalau dia mencintaimu dan aq juga melihat kalau abg andi selalu melihat potomu sayang...aq berani jamin dii HP dia pasti ada potomu
dan tante juga tw tulang sandre juga syang sama Yola...karena kalau tante pulang kampung tulang sandre selalu minta tunjukkin poto Yola yang ada di Laptop tante
Yola cantik....
jadilah semangat untuk tante yang lagi kuliah sayang
doakan tante cepat wisuda dan dapat kerja yang bagus supaya tidak sia-sia kerja keras mama papamu, tulangmu,oppungmu untuk menguliahkan tante sayang
tante juga mencintaimu sayang..

karena tante tidak pernah melewatkan satupun poto yang di upload mamamu di fb
hanya dengan cara itu tante bisa melihat pertumbuhanmu my little angel
dan yang terakhir Yola imut....
suatu saat ketika Yola sudah dewasa..tirulah sifat mama dan tulangmu
yang tidak menilai sesuatu dari harta..yang selalu mengusahakan cita-cita adeknya tercapai
tante tidak tau kenapa mereka mau mengasihi tante...(padahal tante bandalnya...x ne jjur..krn baru baca alkitab)
tante juga gtw kenapa mereka membuat tante tidak kelaparan disini
dan tante tidak mau tw akan hal itu
karena tante tau.......
mereka adalah pengganti ayah  untuk tante syang
Yola kata mamanya sebutannya adalah BORPAS (boru pasaribu) i think its good name for her
Yola adalah cinta....
yes!!!!! the name Yola Cassandra because its love
love for our family.....
and later we will have angels to be completed  smile in our life





Tidak ada komentar:

Posting Komentar